PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COURSE REVIEW HORAY TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI 94 REJANG LEBONG
Abstract
Skripsi ini berjudul “Penerapan Model Pembelajaran Course Review Horay Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Negeri 94 Rejang Lebong”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar Matematika siswa kelas IV SD Negeri 94 Rejang Lebong setelah diterapkan model pembelajaran Course Review Horay. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen semu, desain penelitiannya Desain Penelitian one group pre test-post tes. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik tes berbentuk esai dengan jumlah 10 soal. Populasi dan sampel penelitian berjumlah 10 siswa kelas IV. Teknik analisis data dengan langkah-langkah: menghitung rata-rata dan simpangan baku, uji normalitas dan uji hipotesis. Berdasarkan pengujian hipotesis diperoleh = 2,56 setelah dikonsultasikan dengan didapatkan (2,56) > (1,860) untuk taraf signifikan α = 0,05 dengan dk = 9, hal ini berarti ditolak dan diterima. Dengan demikian hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini dapat diterima kebenarannya, bahwa penerapan model pembelajaran Course Review Horay terhadap hasil belajar Matematika Siswa Kelas IV SD Negeri 94 Rejang Lebong secara signifikan tuntas.
References
Aqib, Z. (2013). Model-model, Media, dan Strategi Pembelajaran Kontekstual (Inovatif). Bandung: Yrama Widya.
Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Asmani, M. J. (2011). 7 Tips Aplikasi PAKEM (Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif, dan Menyenangkan). Jogjakarta: DIVA Press.
Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Asmani, M. J. (2011). 7 Tips Aplikasi PAKEM (Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif, dan Menyenangkan). Jogjakarta: DIVA Press.
Djamarah, B. S. (2011). Psikologi Belajar. Jakarta: PT Renika Cipta.
Fathurrohman, M. (2017). Model-model Pembelajaran Inovatif: Alternatif Desain Pembelajaran yang Menyenangkan. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.
Fathurrohman, P & Sutikno, S. (2010). Strategi Belajar Mengajar: Strategi Mewujudkan Pembelajaran Bermakna Melalui Penenaman Konsep Umum dan Konsep Islami. Bandung: PT Refika Adhitama.
Hasratuddin. (2014). Pembelajaran Marematika Sekarang dan yang akan Datang Berbasis Karakter. Jurnal Didaktik Matematika Vol.1 No. 2. Jurusan Matematika Universitas Negeri Medan. Medan. Diakses pada 31 Januari 2021.
Hidayat, I. (2019). 50 Strategi Pembelajaran Populer. Yogyakarta: DIVA Press.
Huda, M. (2013). Model-model Pengajaran dan Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
, (2011). Cooperative Learning: Metode, Teknik, Struktur dan Model Penerapan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Ilmiah IAIN Surakarta, 1 (2), 98-102. Diakses Pada Tanggal 5 Maret 2021.
Isjoni. (2013). Cooperative Learning: Mengembangkan Kemampuan Belajar Berkelompok. Bandung: Alfabeta.
Iskandar. (2013). Metodologi Penelitian Pendidikan dan Sosial. Jakarta: Referensi.
Rusita, E (2018). Penerapan Metode Course Review Horay (CRH) Pada Pembelajaran Matematika Siswa Kelas IV SD Negeri Nangsari kebakkramat Karanganyar Tahun Ajaran 2017/2018.Jurnal Didaktik Vol. 1 No. 3. Jurusan Pendidikan Guru Madrasah
Ibtidaiyah, Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, IAIN Surakarta. Jurnal diakses pada tanggal 20 April 2021.
Sanjaya, W. (2011). Strategi Pembelajaran: Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Slameto. (2015). Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D). Bandung Alfabeta.
Suprijono, A. (2015). Cooperative Learning: Teori dan Aplikasi PAIKEM. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sutrisno. (2011). Pengantar Pembelajaran Inovatif Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jakarta: Gaung Persada (GP) Press.
Suyono & Hariyanto. (2014). Belajar dan Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Taniredja, T & Faridli, M dkk. (2013). Model-model Pembelajaran Inovatif dan Efektif. Bandung: Alfabeta.